How to Stop Procrastinating and Boost Your Willpower by Using “Temptation Bundling”

Menurut James Clear dan Freakonomics dalam blognya menyatakan tips untuk menghentikan procrastination (sifat menunda) dengan cara mentargetkan sesuatu yang cukup menarik dalam ritual habit yang bisa membuat kita menunda (procrastinating).

Katy Milkman dalam upayanya untuk tidak menunda pergi ke gym adalah dengan menargetkan dirinya akan mendengar Audiobook yang sangat disukainya (The Hunger Games) selama exercise di gym. Dengan adanya bonus akan mendengar Audiobook kegemaran maka Katy akan tetap semangat untuk pergi dan latihan di gym.

Saya sendiri dalam upaya ritual habit running akan menargetkan kepada diri saya untuk mendengar music kegemaran di iTunes (misalnya music K-POP) atau Podcast kegemaran (Tony Robbins, Joel Osteen, Anthony Metivier) atau melakukan  meditasi dengan berdoa kepada Jesus sewaktu running.

Inilah tips yang bisa kita buat supaya kita bisa tetap commit melakukan ritual habit kita.

Bagaimana cara kita meng-overcome sikap procrastinating?

The post “How to Stop Procrastinating and Boost Your Willpower by Using “Temptation Bundling”” appeared first on krismanoppusunggu.com

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s